Contoh Formasi Base Clash of ClansTerbaik

    Clash of Clans (COC) merupakan salah satu game Android yang paling banyak dimainkan oleh kalangan gamers android. Mengatur tata letak sebuah desa adalah hal yang wajib dilakukan agar base kita kuat. Ada beberapa tipe jenis desain coc yang ada disini
    • FarmingBase tipe ini berfokus untuk mendapatkan shield 12 jam dari lawan yang menyerang. Dengan menaruh Town Hall diluar tembok dan semua loot ada didalam tembok, akan membuat kemungkinan mendapatkan shield jadi lebih besar dan kerugian akibat penyerangan lebih kecil.

    Kumpulan Formasi Base Clash of Clans Terbaik Town Hall 1-10
    • TrophyIni adalah kebalikan dari tipe Farming. Orang yang menggunakan base ini, tidak terlalu peduli akan resource/loot yang diambil lawan. Dia berfokus untuk melindungi desa agar musuh yang menyerangnya tidak mendapatkan trophy yang besar.
    • HybridTipe ini adalah gabungan dari farming dan trophy. 
    Beberapa contoh konsep desain yang bisa digunakan

    Base Town Hall 1
    FarmingTrophy

    Base Town Hall 2
    Trophy

    Base Town Hall 3
    FarmingTrophy

    Base Town Hall 4
    FarmingHybrid

    Base Town Hall 5
    FarmingTrophyHybrid

    Base Town Hall 6
    FarmingTrophyHybrid

    Base Town Hall 7
    FarmingTrophyHybrid

    Base Town Hall 8
    FarmingTrophyHybrid

    Base Town Hall 9
    FarmingTrophyHybrid

    Base Town Hall 10
    FarmingTrophyHybrid

    Share To:

    EDISON MEDIA

    Post A Comment:

    0 comments so far,add yours