Cara Mengatasi Hp android Mati Total atau HardBrick 100% Berhasil - para pengguna android pasti pernah menjumpai Hp android mati total, nah pasti pengguna android sering takut dengan masalah ini. Hardbrick merupakan kondisi Smartphone Android yang mati total yang mana Android itu tidak menunjukan gejala adanya tanda-tanda kehidupan. Tidak bisa menyala dan tidak bisa masuk ke recovery mode serta tidak bisa masuk ke download mode.
Penyebab :
  • “Keberhasilan yang tertunda” ketika flashing
  • Overclocking yang berlebihan
  • Sering gonta-ganti settingan CPU
  • Mengedit build.prop sembarangan

Cara 1 : Jangan Panik, copot semua yang menempel di Android anda seperti Simcard, Memorycard, dan baterai. Diamkan selama 10-20 menit. Pasang kembali dan coba nyalakan. Jika berhasil menyala dan bisa masuk ke download mode, segera lakukan flashing

Cara 2 : Copot simcard, memorycard, colokin Smartphone android anda ke komputer melalui kabel USB tanpa menggunakan baterai, pencet terus tombol power dan/atau tombol volume up+down sampai ada bunyi “beep” di komputer, kalo ga ada bunyi pencet terus 1-3 menit, lalu masukan baterai, segera cobalah masuk ke download mode, jika berhasil segera lakukan flashing

Cara 3 : Cabut simcard, memory card, baterai, diamkan Smartphone android anda selama 2-3 hari. Setelah itu coba nyalakan/masuk ke download mode lalu flashing.


Cara 4 : Menggunakan Software One-Click Unbrick. Mohon maaf untuk tutorialnya tidak saya jelaskan disini. Silahkan kalian cari di Google.

Bagaimana sudah berhasil kan masalah anda, semoga bermanfaat bagi kalian semua. demikian tips dan trik yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat bagi kalian semua, terimakasih.
Share To:

Post A Comment:

1 comments so far,Add yours