Cara Mempercepat Windows 10 - Kali ini saya akan membahas tentang cara mempercepat windows 10 hingga 50%. pertama kali saya mencoba windows 10 dan tanpa ada program sama sekali windows 10 berat banget memakan banyak ram hingga hampir 800 MB saya berpikir apalagi kalau kita menginstal sebuah program apa jadinya Laptop saya. dan saya menemukan trik yang sama seperti mempercepat windows 7 dan ternyata sama. untuk mempercepat windows 10 anda bisa menggunakan 3 langkah saja dan membuah komputer anda semakin cepat. berikut ini adalah tips dan triknya :

  • Buka File Explorer lau klik kanan pada This PC⇒Propertise⇒Advanced System Settings



  • Akan terbuka halaman baru (System Properties) dan pilih tab Advanced lalu klik pada kolom Performance klik Settings.


  • Akan terbuka lagi halaman Performance Options lalu pilih Adjust For Best Performance, lalu klik Apply.


Sekian Cara Mempercepat Windows 10 Hingga 50% semoga bermanfaat bagi anda semua. sebenarnya banyak banget cara mempercepat windows 10 dan ini salah satu cara yang paling gampang. dan untuk cara yang lain ditunggu ya postingan selanjutnya. terimakasih
Share To:

Post A Comment:

0 comments so far,add yours