Cara menampilkan Bilangan prima di java dengan menggunakan Class, bilangan prima di java, bagaimana cara membuat bilangan prima di java, OOP tentang java
Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tentang cara menampilkan bilangan prima di java dengan menggunakan class, pada saat saya mencoba ternyata saya mendapatkan kesulitan yaitu cara menghubungkan class di java, ternyata setelah saya mencoba akhirnya saya menemukan tutorial yang cukup membantu, dimana cara menghubungkan sebuah class kita hanya menghubungkan sebuah kode primechecker prima = new primechecker(); dimana sebuah primechecker adalah nama sebuah class satunya dan prima adalah nama variabel dimana kode itu artinya mendefinisikan sebuah variabel prima nah untuk lebih lengkapnya anda bisa mengikuti tutorial berikut ini :
PrimeChecker.java
public class primechecker {
public boolean isPrime(int a) {
int x = 0;
for (int b = 2; b <= a; b++) {
if (a % b == 0) {
if (a != b) {
x = 1;
}
}
}
return (x == 0);
}
}
Main.java
import java.util.Scanner;
public class main {
/**
* @param args the command line arguments
*/
public static void main(String[] args) {
// TODO code application logic here
primechecker prima = new primechecker();
Scanner in = new Scanner(System.in);
System.out.print("Masukkan batas Maksimum Bilangan: ");
int batas_atas = in.nextInt();
for (int a = 2 ; a <= batas_atas; a++)
if (prima.isPrime(a)) {
System.out.println(a);
}
}
}
Demikian tutorial Cara menampilkan Bilangan prima di java dengan menggunakan Class semoga dapat membantu anda. terimakasih wassalamualaikum wr. wb.
Post A Comment:
0 comments so far,add yours